
Current Issue
Articles
-
PENGARUH PANDEMI COVID-19 PADA RELEVANSI NILAI INFORMASI AKUNTANSI (STUDI PADA PERUSAHAAN LQ45 DI BURSA EFEK INDONESIA)
Abstract views: 11 ,
PDF Downloads: 6
-
MOTIVASI, DISIPLIN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT.TRANSPORINDO AGUNG SEJAHTERA CABANG MEDAN
Abstract views: 7 ,
PDF Downloads: 7
-
LINGKUNGAN KERJA FISIK, DISIPLIN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR KELURAHAN TITIPAPAN KECAMATAN MEDAN DELI
Abstract views: 5 ,
PDF Downloads: 11
-
PENGARUH STRATEGI PEMASARAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PADA PT. CAHAYA ALAM SEJATI
Abstract views: 8 ,
PDF Downloads: 9
-
PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN DAN LATAR BELAKANG PENDIDIKAN TERHADAP KINERJA GURU SMA UNGGULAN AL-AZHAR MEDAN
Abstract views: 9 ,
PDF Downloads: 16
-
PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PT. JANI JAYA PROPERTI MEDAN
Abstract views: 10 ,
PDF Downloads: 8
ISSN: 2620-8970 (media cetak)| ISSN: 2775-9040 (media online)
Jurnal Bonanza merupakan jurnal ilmiah dalam bidang Ekonomi, Bisnis dan Keuangan, terbit pertama kali pada Februari 2018, dengan frekuensi terbit 2 (dua) kali dalam setahun. Jurnal ini dimaksudkan sebagai media pencerdasan dan pengembangan kreativitas civitas akademika Fakultas Ekonomi Universitas Al-Azhar Medan Sumatera Utara. Sebuah Perguruan Tinggi wajib mengembangkan Tri Dharma Perguruan Tinggi, salah satunya melalui penelitian yang dituangkan dalam bentuk laporan penelitian. Jurnal ini merupakan sarana untuk menuangkan laporan penelitian yang diharapkan dapat mendorong para mahasiswa, dosen, akuntan, dan cendikiawan ekonomi lainnya untuk terus menerus menulis dan melakukan penelitian. Tim Redaksi menerima karya ilmiah dalam bentuk artikel maupun hasil penelitian yang ditulis dalam Bahasa Indonesia dan Inggris.
Indexing: